Page 16 - MODUL KOMPUTER AKUNTANSI_Neat
P. 16

perusahaan menggunakan kebijakan menyetorkan langsung kas ke bank pada saat
                                                        terjadi penerimaan kas


                       Misalnya pada kasus Strawberry Salon & Spa kitaakan mengedit akun Cheque Account menjadi
                                 Bank Mandiri. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

                 1.  Klik Account  Account List
                 2.  Pilih Assets, kemudian klik Cheque Account  lalu pilih Edit
                 3.  Ganti atau edit akun menjadi Cash in Bank atau sesuai kasus gunakan Bank Mandiri.


                 D. Menghapus Akun

                         Akun-akun yang tidak digunakan oleh
                 perusahaan dapat dihapus dengan tujuan untuk
                 menyederhanakan daftar akun sehingga mudah
                    dicari. Akun-akun yang tergolong Linked
                 Account yang ditandai dengan tanda Check list
                   (√) tidak dapat dihapus. Apabila akun yang
                 tergolong Linked Account dihapus akan muncul
                             notifikasi berikut ini.

                 Adapun langkah-langkah menghapus jika diambil salah satu contoh provision account adalah sebagai
                                                           berikut.
                 1.  Aktifkan akun yang akan dihapus dengan cara mengklik tanda panah pada akun atau klik dua kali
                    akun tersebut.
                 2.  Kemudian klik toolbar menu edit  pilih Delete Account

                    E.    Membuat Akun Baru


                       Setelah akun-akun yang tidak digunakan dihapus langkah selanjutnya dalam menyiapkan
                    daftar akun adalah membuat akun baru sesuai kebutuhan perusahaan. Adapun langkah-
                                    langkah membuat akun baru adalah sebagai berikut.

                Account  Account List  Klik New


                   F.     Menyesuaikan Linked Account

                       Program MYOB sudah membuat hubungan akun (Linked Account) untuk beberapa akun,
                 diantaranya seperti Cheque Account dan Trade Debtors. Fungsi akun-akun ini sudah digantikan
                  oleh Cash In Bank dan Account Receivable, tetapi justru belum ada linked-nya. Oleh sebab itu
                  Anda perlu menyesuaikan hubungan akun-akun ini dan juga akun-akun lainnya sesuai dengan
                                   kebijakan akuntansi yang digunakan oleh perusahaan.


                                                         Praktik Komputer Akuntansi Perusahaan Jasa 16
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21