Page 27 - MODUL PEMBELAJARAN PPKN KELAS V
P. 27
Hak dan Kewajiban Sebagai Warga Masyarakat
Tujuan Pembelajaran:
Siswa dapat mengetahui hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat
Ayo Membaca
Pada kegiatan belajar sebelumnya kalian telah mengetahui makna tanggung
Pada kegiatan belajar sebelumnya kalian telah mengetahui makna tanggung
jawab dan jenis-jenis tanggung jawab sebagai warga masyarakat. Ternyata selain
jawab dan jenis-jenis tanggung jawab sebagai warga masyarakat. Ternyata
tanggung jawab, kita juga mempunyai hak dan kewajiban sebagai warga
selain tanggung jawab, kita juga mempunyai hak dan kewajiban sebagai
masyarakat. Keduanya tidak bisa dipisahkan satu sama lain.
warga masyarakat. Keduanya tidak bisa dipisahkan satu sama lain.
Sebagai warga masyarakat kita semua harus mengetahui apa yang menjadi
Sebagai warga masyarakat kita semua harus mengetahui apa yang
hak dan kewajiban kita agar kita mampu menjaga hak-hak kita dan
menjadi hak dan kewajiban kita agar kita mampu menjaga hak-hak kita dan
melaksanakan berbagai kewajiban kita sehingga pergaulan dalam masyarakat
melaksanakan berbagai kewajiban kita sehingga pergaulan dalam masyarakat
dapat berjalan dengan baik, aman dan damai. Hak dan kewajiban harus
dapat berjalan dengan baik, aman dan damai. Hak dan kewajiban harus
seimbang, karena apabila tidak seimbang dapat terjadi ketimpangan dalam
seimbang, karena apabila tidak seimbang dapat terjadi ketimpangan dalam
kehidupan bermasyarakat.
kehidupan bermasyarakat.
Hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat harus dilaksanakan dengan
Hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat harus dilaksanakan dengan
penuh tanggung jawab. Orang yang tidak melaksanakan hak dan kewajibannya
penuh tanggung jawab. Orang yang tidak melaksanakan hak dan
dapat dikatakan sebagai orang yang tidak bertanggung jawab. Kira-kira
kewajibannya dapat dikatakan sebagai orang yang tidak bertanggung jawab.
bagaimanakah perbedaan antara hak, kewajiban, dan tanggung jawab? Mari kita
Kira-kira bagaimanakah perbedaan antara hak, kewajiban, dan tanggung
belajar bersama!
jawab? Mari kita belajar bersama!
Hak Sebagai Warga Masyarakat
Tahukah kalian apakah itu hak? Lalu apa saja hak kita sebagai warga
masyarakat? Hak adalah sesuatu yang harus diterima dan mutlak untuk
menjadi milik seseorang sebagai warga masyarakat sejak masih dalam
kandungan. Jadi, hak sebagai warga masyarakat sesuatu yang mutlak
menjadi milik seseorang yang berkedudukan sebagai warga masyarakat.
Hak yang kita miliki harus dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya, dan kita
tidak boleh menganggu hak orang lain.
18