Page 52 - e-book BPK Kaltara
P. 52

WISATA TARAKAN























                                                                                     Sumber Foto :Dokumentasi humas (tenun lima permata)

                                                                   KAIN TENUN DAN SESINGAL
                                                                   TIDUNG KHAS TARAKAN


                                                                   Setiap daerah di Indonesia memiliki
                                                                   keunikan dan keistimewaan, salah satu
                                                                   yang mencuri perhatian adalah Kota
                                                                   Tarakan di Kalimantan Utara. Selain kaya
                                                                   akan kesenian, budaya dan sumber daya
                                                                   alam, Tarakan juga memiliki produk-
                                                                   produk UMKM Binaan Dekranasda Kota
                                                                   Tarakan yang menarik untuk dikoleksi.
                               Sumber Gambar :Dokumentasi Humas (tenun lima permata)





                                                  WISATA MENARIK TARAKAN LAINNYA
                   OBJEK WISATA SEJARAH
                   PENINGKI LAID
                   Rumah Baloy juga dilengkapi
                   dengan aula terbuka yang luas
                   dan disebut dengan Lubung
                   Intamu. Lubung Intamu berfungsi
                   sebagai tempat pertemuan
                   masyarakat dalam acara adat
                   Suku Tidung. Misalnya pelantikan
                   pemangku adat, menampilkan               Sumber Gambar
                   kesenian, hingga musyawarah   :https://dispar.kaltaraprov.go.id/jelajah/detail-obyek-
                                                             wisata/62
                   adat besar-besaran. Lokasinya
                   berada di Karang Anyar Pantai,   MUSEUM MINYAK DAN PERANG
                   Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan,
                   Kalimantan Utara              DUNIA KE II TARAKAN
                                                   Eksplorasi minyak dan perang dunia II     Sumber Gambar
                                                 menjadi bagian tak terpisahkan dari   :https://m.medcom.id/nasional/daerah/ObzOZ8gk-8203-
                                                                                     pemprov-kalsel-dukung-penyelamatan-bekantan/
                                                 sejarah Kota Tarakan, Kalimantan Utara,
                                                 sehingga dibangunlah museum yang   KAWASAN KONSERVASI
                                                 menjadi informasi sejarah Kota Tarakan   MANGROVE TARAKAN
                                                 dalam masa-masa merebut kemerdekaan.
                                                                                  Tempat wisata Hutan Mangrove menjadi
                                                                                  salah satu tempat favorit di  Kota Tarakan
                                                 Museum yang berada di Kampung Empat,
                                                 Kota Tarakan ini berada di tengah kota   karena sangat sejuk, terawat, dan masih
                                                 sehingga pengunjung dapat dengan   alamin. Terletak di Karang Rejo, Tarakan
                                                 mudah mengunjungi lokasi ini.    Barat, Karang Rejo, Kec. Tarakan Barat,
                  Sumber Gambar: pesonaindonesia.kompas.com                       Kota Tarakan, Kalimantan Timur




        50
                                                           HOME
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57