Page 21 - TERMODINAMIKA VIRA KISWANDA
P. 21
4. Proses Adiabatik
Proses adiabatik adalah proses perubahan keadaan gas dimana tidak ada
aliran kalor yang masuk kedalam sistem atau keluar sistem (Q=0) perhatikan
diagram dibawah
Gambar 10. Proses Adiabatik
Dengan y > 1 merupakan hasil perbandingan kalor jenis gas pada tekanan
tetap Cp dan kalor jenis gas pada volum tetap Cv (disebut juga tetapan
Laplace)
Y =
Untuk gas ideal persamaan keadaan adiabatic
V 1 y-1 = V 2 y-2
Contoh Soal
o
v Dua mol gas ideal memiliki suhu 37 C ternyata tanpa ada perubahan kalor
pada sistem gas suhunya naik menjadi 62 C. R = 8.134J/K, berapakah perubahan
o
energi dalamnya.
Diketahui:
o
o
n = 2 mol T1 = 37 C T2 =62 C R = 8.134J/K
E-Modul Fisika Berbasis STEM dengan Prinsip Pembangunan Berkelanjutan Page 20