Page 18 - Project Proposal For ISSC 19 - For Sponsor (A4)
P. 18

8)  Melahirkan bahan-bahan dokumentasi baik dalam bentuk buku, film dokumenter dan
                      media social yang akan menjadi bahan publikasi maritim Indonesia

                  9)  Meningkatkan kepedulian sosial, budaya dan lingkungan melalui berbagai event dan
                      kampanye budaya dan lingkungan.


                  5.  MANFAAT


                  Manfaat dari misi ini adalah:

                     1)  Tergugahnya kesadaran masyarakat Indonesia atas rahmat Tuhan atas lautan
                     2)  Mengharumkan nama Indonesia di dunia Internasional
                     3)  Lahirnyarekor baru dunia kemaritiman Indonesia

                     4)  Mengkampanyekan budaya maritim dan ketangguhan pelaut Indonesia
                     5)  Memperkuat persatuanmelalui visi maritim bangsa Indoensia
                     6)  Menarik minat generasi muda pada dunia kemaritiman
                     7)  Menambah bahan referensi dan ilmu pengetahuan kemaritiman di tanah air

                     8)  Menambah bahan publikasi maritim bagi masyarakat Indonesia
                     9)  Meningkatnya kepedulian sosial, budaya dan lingkungan melalui berbagai event dan
                         kampanye budaya dan lingkungan.



                  6.  KUNCI KEBERHASILAN (KEY TO SUCCESS)

                  Kunci  keberhasilan  dalam  menjalankan  misi  pelayaran  solo  mengelilingi  dunia  atau

                  Indonesian Solo Sailing Circumnavigation (ISSC) ini yaitu:
                     1)  Niat yang kuat
                     2)  Mentalitas
                     3)  Kondisi Fisik
                     4)  Kemampuan Manajemen Strategy
                     5)  Dukungan Keuangan

                     6)  Keahlian Berlayar
                     7)  Peralatan yg memadai
                     8)  Pengalaman
                     9)  Keberuntungan













                                                                                                         18
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23