Page 19 - Buku Digital Budi Ujang Riang Revisi Lengkap
P. 19
PROFIL PENULIS
Suwi Wahyu Utami, S.Pd., M.A. Guru Bimbingan dan Konseling di SMPIT Abu Bakar
Yogyakarta. Lahir di Purworejo, 25 Februari 1987. Beralamat di Perum Bumi Mandiri
Wirokerten No F3 Glondong Banguntapan Bantul Yogyakarta. Pendidikan S1 Bimbingan dan
Konseling Universitas Negeri Yogyakarta dan S2 Bimbingan Konseling Islam UIN Sunan
Kalijaga Yogyakarta. Saat ini sebagai pengurus MGBK SMP/MTs Kota Yogyakarta, Anggota
ABKIN Kota Yogyakarta, dan Instruktur KKVI DIY. Selain itu juga aktif sebagai anggota di
beberapa forum kepenulisan. No Telp 0821-3883-3916, Email: zahrasuwi@gmail.com.
13