Page 7 - e-book Materi TIK Kls 6
P. 7
7
Didalam Ms Word, untuk memberikan perintah, kita dapat menggunakan menu ataupun klik pada
icon toolbar. menu yang pertama pada Ms Word adalah menu FILE. Dalam menu File terdapat
beberapa sub menu yang kita akan gunakan antara lain :
SUB MENU ICON KEGUNAAN
NEW Membuat dokumen baru
OPEN
Membuka dokumen yang pernah disimpan
CLOSE Menutup dokumen yang sedang aktif
SAVE Menyimpan dokumen yang sudah dibuat
SAVE AS Menyimpan dokumen dengan nama baru
PRINT Melihat hasil cetak dilayar monitor
PREVIEW
PRINT Mencetak dokumen
MENGGUNAKAN MENU FILE
Dari sub menu file yang akan sering kita gunakan adalah Membuka file dan menyimpan file.
MEMBUKA FILE
Untuk membuka file, bisa dilakukan dengan klik menu FILE → OPEN atau klik gambar
pada toolbar., maka kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut :
B
A. LOOK IN : untuk mencari drive / folder dimana file ditempatkan
B. FILE NAME : untuk menuliskan file yang akan dibuka
MENYIMPAN FILE
Untuk menyimpan file yang sudah kita buat, bisa dilakukan dengan klik menu FILE → SAVE
atau SAVE AS (bila mau menyimpan ulang file dengan nama baru) atau klik gambar pada
toolbar., maka kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut :
SDN ROSELA INDAH