Page 58 - e-modul peradilan Islam.eni
P. 58
Media:
1. Smartphone
2. Kertas/ buku catatan
3. Pena
4. Paket data
5. Aplikasi google classroom
Petunjuk Kerja:
1. Bacalah kembali materi tentang
peradilan dalam Islam, Proses Peradilan
dalam Islam, Hakim & Saksi dan
Sumpah di e-modul pembelajaran ini.
2. Simaklah dengan baik video yang ada
dalam lembaran kerja siswa.
3. Buatlah catatan penting dari apa yang
anak-anak dapatkan dari menyimak
video tersebut.
4. Kumpulkan tugas tersebut di google
classroom.
Peradilan dalam Islam | 49