Page 29 - ModulKlasifikasiMakhlukHidup
P. 29
18. Perhatikan hewan berikut.
Tubuh hewan di atas simetri radial dengan lima lengan yang terdapat
sistem ....
a. Tentakel b. facet c. ambulakral d. Cangkang
19. Pernyataan berikut merupakan ciri mollusca adalah, kecuali ....
a. Tubuhnya berbuku-buku c. Banyak lendirnya
b. Bertubuh lunak d. Memiliki cangkang
20. Perhatikan nama-nama hewan berikut.
1. Belalang 3. Laba-laba 5. ular
2. Belut 4.cicak 6. Kalajengking
Yang termasuk hewan vertebrata adalah nomor ....
a. 1, 2 dan 3 c. 1, 3 dan 6
b. 2, 4 dan 5 d. 2, 3 dan 6
II. Jawablah soal uraian dengan tepat dan jelas!
1. Perhatikan gambar berikut!
Kelompokkan lah gambar mahluk hidup di atas sesuai dengan
Kriteria : Jenis makanan, Alat gerak, cara berkembang biak!
2. Apakah perbedaan utama dari kingdom Monera dibandingkan
dengan empat kingdom yang lain?
| 5