Page 189 - Modul PJJ IPS SMP-VII_Neat
P. 189
virus corona di masyarakat merupakan pesan yang akan di sam
paikan Pak RT saat rapat, ada pesan tersirat dalam dialog ter
sebut.
13. Kunci A
Pembahasan; norma ialah suatu nilai/kaidah/patokan yang
hidup, berkembang dan menetap pada diri masingmasing indi
vidu di suatu masyarakat, berisi panduan bertingkah laku demi
mencapai suatu tujuan.
14. Kunci D
Pembahasan; pengertian lembaga sosial ialah suatu wadah/
lembaga yang mengatur rangkaian tata cara dalam memenuhi
kebutuhan manusia dalam menjalani kehidupan dengan tujuan
mendapatkan keteraturan hidup
15. Kunci C
Pembahasan; raasa tenang dan menciptakan hubungan de
ngan Tuhan bukan tujuan lembaga politik melainkan lembaga
agama.
MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) — KELAS VII SEMESTER GASAL 173