Page 53 - E-Modul Plantae Ich_Neat
P. 53
Modul BIOLOGI Materi Plantae (Tumbuhan)
53
c. Klasifikasi Angiospermae
Berdasarkan jumlah keping biji (kotiledon)-nya
Angiospermae dibagi menjadi dua kelas, yaitu
Dicotyledoneae dan Monocotyledoneae.
1) Kelas Dicotyledoneae (dikotiledon/dikotil)
Disebut juga
Magnoliopsida (tumbuhan
berbunga).
Merupakan tumbuhan
berbunga dengan biji
mengandung dua daun
Sumber :
https://www.kratomind. lembaga atau keping biji
com/wp-
content/uploads/2017/ (kotiledon).
Terdapat sekitar 175.000 jenis tumbuhan dikotil
dimana lebih dari tiga perempatnya yakni jumlah
tumbuhan berbunga.
Contoh anggota kelas dikotil ialah Bunga Mawar,
Bunga Putri Malu, Tumbuhan Kapas, Tumbuhan
Gambar 4.22 Jarak, Tumbuhan Karet dan Tomat.
Mimosa pudica (Putri
Malu) Tumbuhan dikotil memiliki beberapa ciri bagian
yakni diantaranya:
a) Biji : Berkeping dua
Sumber :
https://biogeodb.stri.si. b) Daun :
edu/bioinformatics/dfm
Daun lebar dengan urat daun yang rumit dan
tumbuh dari pangkal daun.
Daun tersebut dapat berupa daun tunggal
atau majemuk (daun yang terdiri atas lebih
dari satu helai daun pada satu tangkai daun).
Bertepi rata atau bergerigi.
Gambar 4.23 Daun
pada tumbuhan Jarak Memiliki daun yang panjangnya sama
dengan lebarnya.
Untuk Kelas X SMA/MA – Semester 2