Page 70 - BISMILAH E-MODUL VALID 96 HALAMAN ok_Neat
P. 70
BAB 2, Mekanika Fluida
FLUIDA STATIS
KAPILARITAS
Kapilaritas adalah peristiwa naik atau turunnya permukaan zat cair Fakta Harau
pada pipa kapiler. Semakin kecil diameter dalam pipa kapiler, kenaikan
permukaan air di dalam pipa kapiler akan semakin tinggi.
Dalam kehidupan sehari-hari, contoh-contoh gejala kapiler seperti,
Minyak tanah naik melalui sumbu lampu minyak tanah atau sumbu
kompor, dinding rumah basah pada musim hujan, air tanah naik melalui Gambar 63. Kolam berenang
Sarasah Aka Barayun
pembuluh kayu. Peristiwa tersebut terjadi karena adanya gaya tarik-
menarik antarpartikel. Gaya tarik-menarik antarpartikel sejenis disebut
kohesi, sedangkan gaya tarikmenarik antarpartikel tidak sejenis disebut
adhesi.
Air membasahi dinding kaca karena adanya gaya kohesi antarpartikel
Gambar 66. Tebing Lembah Harau
air yang lebih kecil daripada gaya adhesi antara partikel air dan partikel Ketika mengunjungi air terjun Lembah
Harau, ananda akan merasakan tebing,
dinding kaca. Sedangkan, raksa memiliki gaya kohesi lebih besar daripada batu dan tepat duduk yang terbuat
dari batu lembab. Padahal tempat ini
gaya adhesinya dengan dinding kaca sehingga tidak membasahi dinding tidak terkena air terjun.
Peristiwa lembabnya tebing, batu dan
kaca. Gaya adhesi air yang lebih besar dari kohesinya menyebabkan tempat duduk tersebut disebabkan
karena adanya gaya kohesi.
permukaan air berbentuk meniskus cekung, sedangkan gaya kohesi raksa
lebih besar dari gaya adhesinya sehingga menyebabkan permukaan raksa
berbentuk meniskus cembung.
Gambar 67. Tumbuhan di sekiar
Jika zat cair dimasukkan ke dalam suatu pipa kapiler, permukaan zat air terjun
Gambar tersebut menjelaskan
cair tersebut akan melengkung. Permukaan melengkung zat cair di dalam timbulnya gejala kapilaritas
pengangkutan air pada tumbuhan
pipa disebut meniskus. diakibatkan oleh Pengangkutan
vaskuler (intravaskuler): pengangkutan
melalui berkas pembuluh
pengangkut. Dalam pengangkutan
intravaskuler, air diangkut dari xylem
akar ke xylem batang dan diteruskan
ke daun.