Mari Bereksperimen! Lakukanlah percobaan virtual berikut ini dengan mengklik logo PhET atau scan QR code yang tertera. Variasikan bentuk diameter pipa, lalu ukur tekanan kecepatan di titik yang berbeda tergantung variasi ukuran diameter pipa. 12