Page 149 - KELAS 6 MATEMATIKA
P. 149
5. Sebuah akuarium berbentuk kubus. Lima per enam
bagian diisi air.
Akuarium tersebut memiliki panjang sisi 30 cm.
Berapa liter volume air di dalam akuarium tersebut?
(1l = 1000 cm ).
3
2
6. Bak mandi berbentuk balok, bagiannya
5
telah terisi air.
Berapa l air yang perlu ditambahkan agar
bak terisi penuh.
7. Pak Ahmad membeli dua buah kaleng berbentuk
tabung.
Kaleng 1 memiliki tinggi 30 cm dan jari-jari alas 10 cm.
Kaleng 2 memiliki tinggi 27 cm dan jari-jari alas 20
cm.
Berapa selisih volume dari kedua kaleng tersebut?
8. Lengkapi tabel berikut.
Bangun Ruang Ukuran panjang sisinya (cm) V
s= .... V=9 cm 3
p= 7 l= 3 t= .... V= 105 cm 3
L = .... t= 10 V= 80 cm 3
alas
142 Buku Siswa SD/MI Kelas VI