Page 72 - KELAS 6 MATEMATIKA
P. 72
4. Mulailah mengerjakan
Gunakan gambar untuk membantumu.
Tepung 3,5 kg
1 1
Memerlukan 1 kg tepung Memerlukan 1 kg tepung
2 3
5. Pikirkan Operasi Hitungnya
……….
6. Cek Kembali
• Apakah menghitungmu benar?
• Apakah jawabanmu masuk akal?
7. Kesimpulan
Jadi sisa tepung adalah ...
Kerjakan soal berikut dengan langkah-langkah seperti di atas.
1. Bacalah soal dengan perlahan.
Pak Eko melakukan perjalanan dari rumah ke sekolah. Pada saat berangkat,
1
tangki mobil Pak Eko berisi 3 2 liter bensin. Sampai di pom bensin Pak Eko
3
1
mengisi 2 liter bensin. Perjalanan dari rumah ke sekolah menghabiskan
2
3
1,3 liter bensin.
Berapa liter bensin yang masih tersisa di tangki Pak Eko?
Bab 1: Bilangan Bulat 65