Page 114 - Buku Siswa Kelas 6 Tema 2 Revisi 2018 - Persatuan Dalam Perbedaan
P. 114
Pernahkah kamu mendengar pepatah “Bersatu
Kita Teguh, Bercerai Kita Runtuh?”. Apa makna
pepatah tersebut bagi bangsa Indonesia? Ayo,
kita diskusikan!
Ayo Berdiskusi
Amati gambar berikut!
108 Buku Siswa SD/MI Kelas VI
Di unduh dari : Bukupaket.com