Page 95 - Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
P. 95
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pembelajaran
3.2Memahami 3.2.1. Mendefinisikan pengertian dan
norma-norma macam-macacam norma dalam
yang berlaku masyarakat.
dalam kehidupan 3.2.2. Mengklasifikasikan macam-macam
bermasyarakat norma yang berlaku dalam
untuk masyarakat.
mewujudkan 3.2.3. Mengklasifikasi macam-macam
keadilan. keadilan.
3.2.4. Menunjukkan sikap yang baik
mengenai arti penting norma dalam
mewujudkan keadialan
3.2.5. Menganalisis pentingnya norma
hukum dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara.
4.2Mengampanye 4.2.1. Menyusun laporan hasil telaah
kan perilaku pengertian dan macam-macam
sesuai norma- norma dalam kehidupan berbangsa
norma yang dan bernegara.
berlaku dalam 4.2.2. Menyajikan hasil telaah arti penting
kehidupan norma untuk mewujudkan keadilan
bermasyarakat, dalam kehidupan berbangsa dan
untuk bernegara.
meuwujudkan 4.2.3. Mempresentasikan hasil
keadilan. pengamatan perilaku yang menaati
norma yang berlaku dalam
masyarakat.
4.2.4. Mempraktikan perilaku menaati
norma yang berlaku dalam
masyarakat.
Semester Ganjil Kelas VII SMP 82