Page 2 - PERTEMUAN 1
P. 2
Modul 6
Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas : X Semester 2 (Genap)
Alokasi Waktu : 3 x 3 JP
Judul Modul : Bank Sentral, Sistem Pembayaran, dan Alat Pembayaran dalam
Perekonomian Indonesia
PEMBELAJARAN 1
Kompetensi Dasar
3. 6. Mendeskripsikan bank sentral, sistem pembayaran, dan alat pembayaran
dalam perekonomian Indonesia.
4. 6. Menyajikan peran bank sentral, sistem pembayaran, dan alat pembayaran
dalam perekonomian Indonesia
INDIKATOR :
Menjelaskan pengertian pengertian bank sentral
Menjelaskan tujuan, fungsi, tugas dan wewenang Bank Sentral Republik Indonesia
Menjelaskan pengertian sistem pembayaran
Menjelaskan peran Bank Sentral Republik Indonesia dalam sistem pembayaran
MATERI :
1. Bank sentral
2. Sistem pembayaran
URAIAN MATERI:
Gambar 2 Bank Indonesia
Sumber: cnbcindonesia.com