Page 95 - Microsoft Word - bb69-8248-e5c4-df26
P. 95

Aktivitas Kelompok

                             Perhatikanlah peta perkotaan di Asia. Selanjutnya lakukanlah
                          aktivitas berikut ini.
                          1.   Kelompokanlah negara-negara yang persentase penduduk
                              perkotaannya kurang dari 50  persen dan lebih dari 50 persen.
                              Tulislah hasilnya pada tabel berikut ini.

                           Negara dengan Penduduk Kota       Negara dengan Penduduk Kota
                               Kurang dari 50 Persen              Lebih dari 50 Persen







                          2.   Carilah informasi tentang kondisi ekonomi, sosial, politik dan
                              pendidikan salah satu negara yang masuk kelompok negara dengan
                              penduduk kota kurang dari 50 persen dan lebih dari 50 persen.
                          3.   Kondisi ekonomi yang dimaksud pada poin 2 adalah pendapatan per
                              kapita, kondisi sosial menyangkut angka kemiskinan, kondisi politik
                              menyangkut stabilitas politik, dan kondisi pendidikan menyangkut
                              tingkat pendidikan penduduk.
                          4.   Diskusikan hasilnya melalui diskusi kelompok dan sampaikan
                              hasilnya di depan  kelas.



























                                                                          Ilmu Pengetahuan Sosial   81














                                         https://kherysuryawan.blogspot.com
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100