Page 25 - E-Modul DDG Kelas X
P. 25

-  Memberikan bayangan setiap karakter di dalam cerita;

                           -  Memberikan bayangan bentuk alat-alat yang digunakan di dalam tulisan
                              ilmiah;

                           -  Memberikan bayangan langkah kerja;
                           -  Mengomunikasikan cerita;

                           -  Menghubungkan tulisan dengan kreativitas dan individualitas manusia;
                           -  Memberikan humor-humor tertentu untuk mengurangi rasa bosan; dan

                           -  Dapat menerangkan konsep yang disampaikan.



                  C.  Kriteria Penilaian

                       1.  Skor Untuk Nilai Tugas


                       No. Soal           Skor                     Keterangan

                     1                    2,00

                     2                    2,00
                                                         Apabila dijawab dengan benar
                     3                    2,00
                                                                    dan tepat
                     4                    2,00
                     5                    2,00


                     Skor
                                          10,00
                     Maksimal









                       2.  Skor Untuk Nilai Tes Formatif


                      No                           Deskripsi                               Nilai


                      1    Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 10 dan benar              10


                      2    Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 9 dan benar               9




                                                             24
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30