Page 8 - E-Modul DDG Kelas X
P. 8

Bagi Guru :

                              1.  Membantu  siswa  dalam  mengkondisikan  ruang  /tempat  kerja

                                  sesuai peraturan Kesehatan dan Keselamatan kerja (K3).
                              2.  Membantu siswa dalam kegiatan belajar dengan memberikan

                                  informasi yang harus dilakukan oleh siswa.

                              3.  Membimbing  siswa  pada  saat  kegiatan  praktek  menggambar
                                  desain.

                              4.  Membantu siswa dalam  menentukan dan mengakses sumber

                                  belajar tambahan lain yang diperlukan.
                              5.  Mengatur kegiatan belajar siswa.

                              6.  Memeriksa kemajuan siswa.







                   D. Tujuan Akhir

                          Tujuan yang diharapkan untuk dikuasai oleh siswa setelah mengikuti seluruh


                       kegiatan belajar ini adalah sebagai berikut :
                       1.  Mendeskripsikan ruang lingkup dasar desain:

                          - Jenis dan Aspek Desain
                       2.  Membuat desain struktural.

                       3.  Membuat gambar desain hiasan dengan penyelesaian warna.


                   E.  Kompetensi Yang Diharapkan

                       Bidang Keahlian             : Teknik Informatika

                       Program Studi Keahlian   : Rekayasa Perangkat Lunak

                       Mata Pelajaran              : Dasar Desain Grafis
                       Kelas                       : X


                                                              7
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13