Page 6 - MODUL_EKONOMI_X_Bank dan LKBB-converted_Neat
P. 6
[EKONOMI KELAS X ] SMA BSS
D. Petunjuk Penggunaan Modul
a) Baca dan pahami untuk menguasai materi lembaga jasa keuangan dalam
perekonomian Indonesia dibagi menjadi 4 sub materi yaitu perbankan,
lembaga keuangan bukan bank (LKBB), bank sentral, dan otoritas jasa
keuangan (OJK).
b) Pelajari dan pahami Anda dapat mempelajari modul ini dengan cara yang
berurutan, jangan memaksakan diri sebelum memahami bagian demi bagian
dalam modul ini karena masing-masing saling berkaitan.
c) Berlatih dan berfikir setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah
untuk berfikir tinggi melalui tugas-tugas yang terdapat pada modul ini baik
bekerja sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya.
d) Kerjakan modul ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang
telah disediakan.
e) Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan ayo berlatih,
apabila kalian yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1, 2, dan 3, kalian boleh sendiri atau
mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar
kalian dapat belajar ke modul berikutnya.
E. Peta Konsep
Pengertian, fungsi, peran,
jenis, jenis lembaga
keuangan perbankan,
prinsip kegiatan usaha, dan
produk dari Bank
Lembaga Jasa
Keuangan Industri Pengertian, fungsi, peran,
Dalam Jasa jenis, jenis lembaga keuangan
Perekonomian Keuangan perbankan, dan produk dari
Indonesia (ILK) LKBB
Pengertian, tujuan, tugas, dan
wewenang bank sentral,
macam-macam kebijakan
moneter, dan peran bank
sentral dalam perekonomian
Pengertian, tujuan, fungsi,
tugas, dan wewenang Otoritas
Jasa Keuangan (OJK)
EKONOMI KELAS X |BANK, LKBB, OJK 6