Page 40 - Modul Praktikum Scilog 2016
P. 40

  Vendor Invoice/Bills : tagihan yang harus dibayarkan oleh sebuah

                                      perusahaan  (user)  sebagai  hasil  dari  pemesanan  bahan  baku  atau

                                      suplai dari supplier.
                                    Vendor  Payment  :  pembayaran  yang  ditujukan  kepada  supplier

                                      sebagai hasil dari penerimaan bahan baku atau suplai dari supplier.
                                      Pada umumnya Supplier Payment merujuk kepada Supplier Invoice

                                      yang ada.

                                    Customer Invoice : tagihan yang harus dibayarkan oleh customer
                                      kepada perusahaan (user) sebagai hasil dari pemesanan produk dari

                                      perusahaan.
                                    Customer Payment : pembayaran yang ditujukan kepada perusahaan

                                      sebagai hasil dari penerimaan produk oleh customer. Pada umumnya

                                      Customer Payment merujuk kepada Customer Invoice yang ada.



























                                                     Gambar 5.19. Customer Invoice
















                        M O D U L   P R A K T I K U M   T E K N I K   R A N T A I   P A S O K   D A N   L O G I S T I K   2 0 1 6   |   37
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45