Page 44 - Produk Buku saku _Ira Kusmawati
P. 44
P R O F I L P E N U L I S
Ira Kusmawati lahir di Ciamis Provinsi Jawa Barat.
Kelahiran 11 November 1999. Kuliah di Program Studi
Pendidikan Biologi Universitas Ahmad Dahlan.
angkatan 2018. Penelitian skripsi di akhir S1 saya
mengambil topik mengenai perdagangan burung paruh
bengkok di PASTY. Pengembilan data dilakukan dengan
monitoring perdagangan burung paruh bengkok di
PASTY pada bulan Agustus 2021.
39