Page 100 - MODUL FULL 3_Neat
P. 100
5E Instructional Model
Berdasarkan praktikum yang telah dilakukan, jawablah
pertanyaan berikut ini!
1. Tulislah persamaan reaksi yang terjadi pada langkah kerja
nomor 2.
Jawaban: .......................................................................................
2. Apa warna larutan yang terbentuk setelah ananda
mereaksikan KSCN 1M dan FeCl 3 1M?
Jawaban: .......................................................................................
3. Apa warna larutan pada Tabung 2 setelah ditambahkan
3+
Fe ? Apakah warna larutan menjadi lebih merah dari
Tabung 1 (pembanding)? Apakah arti perubahan warna
tersebut?
Jawaban: .......................................................................................
4. Apa warna larutan pada Tabung 3 setelah ditambahakan
-
SCN ? Apakah warna larutan menjadi lebih merah dari
Tabung 1 (pembanding)? Apakah arti perubahan warna
tersebut?
Jawaban: .......................................................................................
5. Apa warna larutan pada Tabung 4 setelah ditambahakan
KCl? Apakah warna larutan menjadi lebih merah dari
Tabung 1 (pembanding)? Apakah arti perubahan warna
tersebut?
Jawaban: .......................................................................................
Kelas XI SMA/MA 100 Kesetimbangan Kimia