Page 71 - Kristen-BS-KLS-VII
P. 71
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
REPUBLIK INDONESIA, 2021
Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
untuk SMP Kelas VII Bab
Penulis: Janse Belandina Non-Serrano
ISBN: 978-602-244-457-2 VI
Alkitab
Penuntun Hidupku
2 Timotius 3:16-17
Tujuan Pembelajaran
1. Memahami Alkitab sebagai firman Allah.
2. Menjabarkan secara garis besar isi Alkitab.
3. Menjelaskan fungsi Alkitab bagi orang Kristen.
4. Berbagi pengalaman dalam membaca dan mendalami
Alkitab dalam keluarga dan dalam gereja.
5. Menceritakan sikap yang baik dan benar dalam membaca
Alkitab.