Page 69 - Buku Siswa Kelas 3 Tema 2 Revisi 2018 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
P. 69

Ayo Mencoba




                      Beni senang mengamati tingkah laku ayam-ayam-

                      nya.


                      Ia sering tersenyum saat melihat ayam
                      mengepakkan sayapnya.


                      Ia mencoba mengikuti gerakan ayam mengepakkan

                      sayap.




                      Yuk kita melakukan gerakan seperti ayam

                      mengepakkan sayap!

































                      1.  Berdiri tegak.


                      2.  Tekukkan kedua siku di samping badan.









                                                Subtema 2: Manfaat Hewan bagi Kehidupan Manusia            63
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74