Page 10 - PRODUK LKPD TANPA BORDER 321_Neat
P. 10

B.  Ikhlas




























                                      (Video Penjelasan Materi Ikhlas)



                                  1.  Pengertian Ikhlas
                                         Kata  ikhlas  berasal  dari  bahasa  Arab.  Secara  harfiah,  kata  tersebut

                                      berarti mengosongkan dan membersihkan sesuatu. Ikhlas berarti kesucian
                                      dalam  niat,  kesucian  pikiran  dalam  beramal,  tidak  ada  kepura-puraan,

                                      lurus  hati  dalam  bertindak,  jauh  dari  penyakit  kemunafikan  dan

                                      mengharap  ridho  Allah  SWT    istilah  ikhlas  menurut  aljurjani  dalam
                                      kitabnya  al-Ta'rifat  adalah  membersihkan  perbuatan  dari  hal-hal  yang

                                      mengotorinya seperti mengharapkan pujian dari makhluk atau tujuan lain
                                      selain  Allah.  Dengan  kata  lain,  keikhlasan  adalah  sikap  yang  diambil

                                      seseorang  dalam  menjalankan  perintah  Allah  SWT.  Dan  jangan

                                      mengharapkan apapun, kecuali ridha Allah.















                                                                                                          9
            Kelas XI SMA
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15