Page 128 - BS 8 Matematika 2
P. 128
o
5. Diketahui ∠OAB = 55 dan AB = BC.
O
Tentukanlah besar: C
a. ∠AOB
b. ∠ ACB
c. ∠ ABC A B
A
6. Perhatikan gambar di samping
P
Diketahui ∠AEB = 62 o.
E B
Hitunglah besar: ∠ADB, ∠ACB, dan ∠ABC
D
C
7. Suatu pabrik membuat biskuit yang berbentuk lingkaran padat dengan
diameter 5 cm. Sebagai variasi, pabrik tersebut juga ingin membuat
biskuit dengan ketebalan sama namun berbentuk juring lingkaran
o
dengan sudut pusat 90 . Tentukan diameter biskuit tersebut agar bahan
produksinya sama dengan biskuit yang berbentuk lingkaran.
8. Pak Santoso memiliki lahan di belakang rumahnya berbentuk persegi
2
dengan ukuran panjang sisi 28 × 28 m . Taman tersebut sebagian
akan dibuat kolam (tidak diarsir)
dan sebagian lagi rumput hias
(diarsir).
Jika biaya pemasangan rumput
2
Rp50.000,00/m . Sedangkan
biaya tukang pemasang rumput 28
Rp250.000,00.
a. Tentukan keliling lahan
rumput milik Pak Santoso
tersebut.
28
Kurikulum 2013 MATEMATIKA 119