Page 219 - Pendidikan-Agama-Islam-dan-Budi-Pekerti-Kelas-9
P. 219

5)  Mampu
                                          Adanya  kesanggupan  baik  !sik,  materi,  dan  keamanan
                                      dalam melaksanakan ibadah haji yaitu kemampuan untuk tiba
                                      di Mekah.

                                c.  Rukun Haji



                             Aktivitas Siswa 4:
                             a.  Membaca materi rukun haji  berikut ini !
                             b.  Membuat ilustrasi berupa gambar, video, skema, atau bagan yang
                               sesuai, dan dilakukan secara berkelompok.
                             c.  Secara  berkelompok  mendiskusikan  materi  tersebut  dan
                               menyampaikan atau memaparkan hasilnya kepada kelompok lain
                               untuk dibandingkan dan saling melengkapi.



                                      Agar haji yang kita laksanakan menjadi sah, maka kita harus
                                   melaksanakan  rukun haji. Rukun haji adalah serangkaian kegiatan
                                   yang  apabila  salah  satunya  tidak  dikerjakan  maka  hajinya  tidak
                                   sah dan tidak boleh digantikan dengan dam. Adapun rukun haji
                                   adalah sebagai berikut:
                                   1)  Ihram disertai dengan niat

                                          Berniat  mengerjakan  ibadah  haji.  Niat  dilakukan  dengan
                                      ikhlas  di  dalam  hati.  Jika  diucapkan  maka  bunyi  niatnya
                                      sebagai berikut.





                                       Artinya: “Kupenuhi panggilan-Mu ya Allah untuk berhaji”
                                   2)  Wukuf

                                          Hadir di padang Arafah pada waktu yang telah ditentukan
                                      yaitu mulai dari tergelincirnya matahari waktu zuhur tanggal 9
                                      ªul¥ijjah sampai terbit fajar tanggal 10 ªul¥ijjah.
                                   3)  °awaf

                                          °awaf  adalah  mengelilingi  ka’bah  sebanyak  tujuh  kali
                                      dimulai  dari  sudut  hajar  aswad  dan  berakhir  di  sudut  hajar
                                      aswad pula dan  Ka’bah berada di sebelah kiri orang ber¯awaf
                                      (berlawanan dari arah jarum jam). °awaf rukun ini dinamakan
                                      oBXBG JGBEBI sebagaimana !rman Allah Swt.






                                             Buku Siswa Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 211
   214   215   216   217   218   219   220   221   222   223   224