Page 111 - Buku Siswa Kelas 3 Tema 4 Revisi 2018 Sebenarnya dan Juga Hakku - Iswan
P. 111
Ibu Lani sudah
mengunjungi tetangga
barunya. Apa yang
sebaiknya dilakukan oleh
tetangga baru Lani?
Berilah beberapa saran!
Tuliskan pada tempat yang tersedia!
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
Ayo Berlatihh
Tetangga Lani sangat senang dikunjungi Lani dan
keluarganya. Mereka merasa wajib menghargai
tamunya. Mereka ingin menjamu tamu dengan
baik. Di rumah mereka ada beberapa jenis
makanan.
Subtema 3: Kewajiban dan Hakku dalam Bertetangga 105