Page 30 - Buku Siswa Kelas 3 Tema 4 Revisi 2018 Sebenarnya dan Juga Hakku - Iswan
P. 30

y
                      Ayo Bernyanyii




                   Beni sangat bersyukur

                   memiliki ayah dan ibu.

                   Ia wajib berterima kasih
                   kepada keduanya. Ia ingin

                   menyampaikannya lewat
                   lagu. Beni sudah tahu lagu

                   “Jika Ibuku Tua Nanti”. Adakah

                   lagu lain tentang rasa syukur
                   memiliki ayah dan ibu?



                   Nyanyikanlah bersama teman-temanmu!


                   Nyanyikan juga di depan orang tuamu di rumah!








                                                 Kegiatan Bersama Orang Tua



                   Orang tua membiasakan siswa makan makanan yang sehat.




























                   24           Buku Siswa SD/MI Kelas III
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35