Page 24 - E-MODUL Pelaku Ekonomi Dalam Kegiatan Ekonomi
P. 24

19


                            a.  1
                            b. 2
                            c.  3
                            d. 4
                            e.  5
                       8.  Berikut adalah keuntungan memiliki hubungan dengan masyarakat luar negeri
                           adalah ....
                            a.  dapat memberi sumbangan jika terjadi bencana alam
                            b. memperlancar dalam misi pertukaran kebudayaan
                            c.  tempat bekerja oleh penduduk yang mencari pekerjaan
                            d. tempat untuk tujuan ekspor
                            e.  negara yang dapat memberi pinjaman
                       9.  Pak  Arman  adalah  pemilik  lahan  dan  bangunan.  Lahan  dan  bangunan  tersebut
                          disewa  oleh  sebuah  perusahaan  showroom  mobil.  Sebagai  pemilik  lahan.  Pak
                          Arman memperoleh imbalan berupa ....
                            a.  Laba
                            b. Upah
                            c.  Sewa
                            d. Komisi
                            e.  Bunga
                       10.  Salah satu peran pemerintah yang paling utama dalam kegiatan ekonomi adalah ....
                            a.   Memberi subsidi pupuk pada petani
                            b.  Menggiatkan transmigrasi
                            c.   Melaksanakan APBN secara konsekuen agar tercapai kemakmuran rakyat
                            d.  Mencari pinjaman ke luar negeri
                            e.   Memungut pajak sesuai undang-undang

                   B.  Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban benar!
                          1.  Bagi pihak produsen, tujuan produksi adalah…..
                          2.  Bagi konsumen atau masyarakat, tujuan produksi adalah…..
                          3.  Faktor produksi terdiri atas…,….,….,…., dan …..
                          4.  Orang atau Lembaga yang melakukan kegiatan distribusi disebut….
                          5.  Tugas utama kegiatan distribusi adalah….
                          6.  Kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan faedah suatu benda
                              (barang dan jasa) dalam rangka pemenuhan kebutuhan disebut kegiatan….
                          7.  Benda-benda yang dikonsumsi adalah benda….
                          8.  Tujuan kegiatan konsumsi adalah….
                          9.  Ada  dua  peran  yang  dimainkan  rumah  tangga  keluarga  dalam  kegiatan
                              ekonomi, yakni…. dan…..
                          10. Pada model diagram tiga sector, pelaku ekonomi yang berperan adalah…

                   C.  Kerjakanlah soal-soal di bawah ini di buku tugasmu!
                          1.  Apa saja 4 peran rumah tangga pemerintah atau negara?
                          2.  Apa peran produsen, distributor, dan konsumen dalam kegiatan ekonomi?
                          3.  Bagaimana konsep manusia sebagai pelaku ekonomi?
                          4.  Bagaimana hubungan antara pelaku ekonomi dalam kegiatan ekonomi?



                                                                                                       19
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29