Page 74 - Flipbook Model ELPSA
P. 74

Glosarium











          Arsitektur      : Seni dan ilmu merancang suatu konstruksi bangunan.


          Bidang datar : Permukaan yang apabila diarnbil dua titik sembarang pada

                           permukaan tersebut maka garis lurus penghubungnya selalu
                           terletak pada permukaan tersebut; disebut juga bidang.


          Derajat         : Satuan ukuran sudut yang besarnya adalah x sekali putaran

                           lingkaran penuh.


          Diagonal        : (1) pada segi banyak, garis yang menghubungkan dua puncak

                           yang tidak bersebelahan; (2) pada bidang banyak, garis yang
                           menghubungkan dua puncak yang tidak sebidang;


          Duplikat        : Salinan atau tembusan yang serupa dengan bentuk aslinya.


          Fenomena        : Hal-hal yang dapat disaksikan dengan panca indera dan dapat

                           dinilai ilmiah.


          Fotografi       : Proses atau metode untuk menghasilkan gambar/foto dari
                           suatu obyek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai

                           obyek tersebut pada media peka cahaya (kamera).


          Garis           :  Kumpulan dari titik-titik yang mempunyai panjang tetapi tidak

                           mempunyai lebar.
















       65
   69   70   71   72   73   74   75   76   77   78   79