Page 22 -  E-MODUL MUHAMMAD AKBAR AGUSTIAN ( GETARAN HARMONIK )
        P. 22
     Contoh Soal
             Sebuah bandul sederhana terdiri dari tali yang mempunyai panjang 40 cm dan
             pada ujung bawah tali digantung beban bermassa 100 gram. Jika percepatan
             gravitasi  10  m/s²  maka  periode  dan  frekuensi  ayunan  bandul  sederhana
             adalah.....
             Pembahasan
             Diketahui :
             Panjang tali = 40 cm = 0,4 meter
             Percepatan gravitasi = 10 m/s²
             Ditanya : Periode (T) dan frekuensi (f)
             Jawab:
             Rumus periode bandul sederhana:
                   = 1,256 sekon
             Rumus frekuensi bandul sederhana:
    16





