Page 35 - E-MODUL SISTEM KOLOID_FADILA MAHARANI
P. 35
E-MODUL SISTEM KOLOID BERBASIS DISCOVERY LEARNING
Gambar 4. Cahaya yang terlihat pada celah jendela
Hal serupa juga mungkin pernah kita
alami saat berada di tengah hutan yang lebat
dengan pepohonan dan suasana berkabut pada
pagi hari. Pada saat itu, kita bisa melihat
berkas cahaya matahari yang masuk melalui
sela-sela pepohonan dengan jelas karena
cahaya tersebut dihamburkan partikel-partikel
kabut.
Gambar 5. Cahaya pada sela-sela pepohonan
Penyampaian Masalah
1. Apakah sebenarnya yang menyebabkan kita dapat melihat berkas cahaya
tersebut?
2. Tahukah ananda, debu di udara tadi tergolong jeis campuran yang mana?
3. Menurut ananda, kenapa jalannya sinar yang dating dari celah atau sela-
sela pepohonan tidak lurus tetapi tampak menyebar atau menghambur?
SISTEM KOLOID KIMIA│KELAS XII SMA/MA 34