Page 12 - MODUL 4 Pendahuluan
P. 12

Sumber: (Kanal, 2019)
                              Istilah Geopark merupakan singkatan dari “Geological Park” yang


                       diterjemahkan  ke  dalam  bahasa  Indonesia  sebagai  Taman  Geologi  atau
                       Taman  Bumi.  Menurut  penjelasan  UNESCO,  unsur  utama  dalam


                       Geopark terdiri dari 3 unsur, yaitu
                       1.  Unsur Geodiversity (Keragaman Geologi)


                       2.  Unsur Biodiversity (Keragaman Hayati) dan

                       3.  Unsur Cultural Diversity (Keragaman Budaya)
























                       Sumber: (Anonim, 2021)


                                                           12
   7   8   9   10   11   12   13   14