Page 23 - MODUL BIOLOGI KELAS XI
P. 23
tulang paha ayam tersebut masih berada dalam msa pertumbuhan.kesimpulan putri
tersebut berdasarkan pengamatannnya pada . . . .
A. matriks tulang
B. struktur diafisis
C. struktur epifisis
D. keadaan cakra epifisis
E. keadaan tulang secara utuh
9. Perhatikan proses –proses berikut !
1) Pembentukan eosteosit dari osteoblas
2) Pada bagian diantara epifisis dan diafisis terbenrtuk cakra epifsis
3) Osteosit tumbuh melinhkar dan membentuk sistem Havers
4) Penambahan senyawa kalsium dan fosfat dalam matriks
5) Osteoklas merusak bagian tengah tulang pipa sehingga terbentuk rongga
Urutan proses penulangan (osifikasi) pada tulang pipa yang benar adalah . . . .
A. 1 – 2 - 3 – 4 – 5
B. 1 – 3 - 2 – 5 – 4
C. 1 – 3 - 4 – 2 – 5
D. 2 – 3 - 4 – 5 – 1
E. 2 – 1 - 4 – 3 – 5
10. Perhatikan gambar berikut !
Berdasarkan bentuknya , tulang yang ditunjuk dengan huruf A dan B termasuk
tulang
A B
A pipa pipih
B pipa pendek
C pipih pendek
D pendek pipa
E pendek pipih