Page 96 - E-BOOK INTERAKTIF: MATERI FIBER OPTIC
P. 96
protection) pada salah satu serat optic. Contoh pemotongan kabel
fiber optic dapat dilihat pada Gambar 4.2.
7) Pada fusion splicer, jika hasil pemotongan baik maka tidak muncul
tulisan “message error” pada layar monitor.
Sumber: https://fitrotulinfo.blogspot.com/2017/11/cara-
menyambung-kabel-fiber-optik.html
Gambar 4.2 Contoh hasil pemotongan
TUGAS INDIVIDU
Jelaskan tipe-tipe mechanical splice, proses instalasi
mechanical splice, kelebihan mechanical splice, dan
perbandingan mechanical splice dengan fusion splice
menggunakan referensi dari buku, jurnal, artikel, atau sumber
lainnya!
KUIS INTERAKTIF
Klik Aku Yuk!
84