Page 35 - 5C_KELOMPOK 5
P. 35

Getaran        adalah      gerak       bolak      balik     melalui       titik

                keseimbangannya.  Contohnya  pada  gerakan  pendulum.  Sedangkan


                gelombang  adalah  getaran  yang  merambat.  Istilah-istilah  yang


                terdapat pada getaran dan gelombang di antaranya ialah aplitudo,

                frekuensi, dan periode.



                       Amplitudo adalah simpangan terbesar.


                       Frekuensi yaitu banyaknya getaran dalam tiap satu detik.

                       Periode  yaitu  waktu  yang  dibutuhkan  untuk  melakukan  satu


                       getaran penuh.









































 ikiljlljljl.jl.kuhki
                                                           35

              Kelas VIII SMP/MTs
   30   31   32   33   34   35