Page 37 - E-MODUL HOTS TUMBUHAN PAKU
P. 37
11. Pteris fauriei Hieron
Klasifikasi
Regnum : Plantae
Divisio : Pteridophyta
Subdivisi : Filicinae
Kelas : Polypodiopsida
Ordo : Polypodiales
Family : Pteridaceae
Genus : Pteris
Spesies : Pteris fauriei Hieron
Pteris fauriei Hieron memiliki nama lokal paku faurieri. Tumbuhan ini ditemukan terestrial
pada tanah yang lembab. Secara morfologi memiliki akar serabut yang berwarna coklat tua,
batang kecil, ramping,tegak, dan berwarna hijau kekuningan. Daun berwarna hijau dengan
ujung sedikit bulat dan memiliki lamina. Tanaman ini memiliki tinggi sekitar 21 cm.
E-Modul HOTS Tumbuhan Paku (Pteridophyta) 37