Page 26 - E-MODUL BERBASIS HOTS TUMBUHAN PAKU (PTERIDOPHYTA)
P. 26

Keterangan Gambar:
                                  a.  anatomi akar, b. anatomi batang, c. anatomi daun, d. anatomi spora
                   Secara  anatomi  dengan  perbesaran  mikroskop  40x  pada  akar  membujur  terlihat  ada
                   epidermis, parenkim, dan berkas pengangkut.  Pteridophyta spesies ini memiliki tipe stele

                   diktiostele. Pada bagian batang melintang juga ditemukan epidermis, parenkim, dan berkas

                   pengangkut. Untuk daun membujur ditemukan epidermis, klorofil, sel tetangga, dan stomata.
                   Sedangkan  pada  bagian  sporangium  ditemukan  spora,  septa,  dan  anulus.  Tanaman  ini

                   biasanya tumbuh secara liar dan biasa dimanfaatkan atau dijadikan sebagai tanaman hias.





































                                             Pityrogramma calomelanos (L.) Link spesies tumbuhan paku yang
                                             memiliki sisi bawah daun tertutup bedak putih (lapisan lilin). Menurut
                                             kalian terbetuk dari apa lapisan lilin tersebut dan berfungsi untuk apa
                                             ? Jelaskan !




                                                             E-Modul HOTS Tumbuhan Paku (Pteridophyta)           26
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31