Page 17 - FLUIDA STATIS
P. 17

HUKUM PASCAL


                  Pilihlah satu jawaban yang paling benar!
                  1.  Pernyataan yang benar tentang hukum Pascal adalah... .
                     A. Tekanan pada ruang tertutup diteruskan searah gravitasi
                     B. Tekanan pada ruang tertutup diteruskan ke segala arah
                     C. Tekanan pada ruang tertutup berhenti pada satu tempat
                     D. Tekanan pada ruang tertutup tidak diteruskan ke segala arah
                     E. Pada ruang tertutup tekanan tidak berpngaruh

                  2.  Seorang siswa melakukan percobaan hokum pascal. Alat yang digunakan adalah dua buah
                     tabung  yang  berbeda  luas  penampangnya  saling  berhubungan  satu  sama  lain.  Luas
                                                                      2
                     penampang penghisap tabung 1adalah A 1  = 50 cm  sedangkan luas penampang penghisap
                                                  2
                     tabung  2  adalah  A 2=  250  cm .  Apabila  pada  penghisap  A 1  diberi  beban  seberat  100  N,
                     maka didapatkan data gaya yang bekerja pada A 2 agar beban dapat terangkat sebesar 200N.
                     Jika siswa tersebut membuat beberapa hubungan sebagai berikut:
                     1) A besar F besar        3) A kecil, F kecil              5) Besar A tidak mempengaruhi F
                     2) A besar F kecil        4) A kecil, F besar
                     Maka  pernyataan  yang  benar  mengenai  hubungan  antara  F  dan  A  dalam  hokum  pascal
                     adalah… .
                     A. 1                      C. 1 dan 3                   E. Semua jawaban salah
                     B. 1 dan 2                D. 2 dan 5

                  3.  Perhatikan alat-alat berikut ini
                     1) Dongkrak hidrolik
                     2) Pesawat terbang
                     3) Rem cakram pada sepeda motor
                     4) Kapal selam
                    Yang merupakan alat-alat yang menerapkan Hukum Pascal adalah... .
                     A. 1 dan 3                       C. 1, 2 dan 3                       E. 4 saja
                     B. 2 dan 4                       D. 1, 2, 3 dan 4

                  4.                                      Perhatikan gambar di samping,
                                             Piston  kecil  pada  sebuah  mesin  pengangkat  mobil  hidrolik
                                                                            2
                                             memiliki luas penampang 3 cm , dan pada piston besar memiliki
                                                                            2
                                             luas penampang sebesar 200 cm , jika berat mobil yang diletakkan
                                             pada piston besar 15.000 N, maka gaya yang harus diberikan pada
                                             piston kecil adalah... .

                     A. 1000 N                               D. 225 N
                     B. 625 N                                E. 125 N
                     C. 250 N

                  5.  Sebuah  mobil  hendak  diangkat  dengan  menggunakan  dongkral  hidrolik.  Bila  pipa  besar
                     memiliki jari-jari 25 cm dan pipa kecil memiliki jari-jari 2 cm. Gaya yang harus diberikan
                     pada pipa kecil bila berat mobil adalah 10.000 N adalah… .
                     A. 150 N                         C. 64 N                      E. 24 N
                     B. 120 N                         D. 32 N



                                                                   13
   12   13   14   15   16   17   18   19   20