Page 7 - Buku-Panduan-SITAK-Mahasiswa
P. 7

b.  Berkas Pendaftaran TA

                                     Proses  ini  yaitu  mahasiswa  mengisi  judul  tugas  akhir  yang  akan
                                     diajukan,  kemudian  dari  sistem  akan  mendeteksi  seberapa  tinggi
                                     persen persamaan dengan judul Tugas Akhir yang sudah dibuat oleh
                                     mahasiswa lain.










                                 c.  Upload Berkas Syarat TA

                                     Setelah proses cek judul Tugas Akhir selesai kemudian lanjut upload
                                     berkas  persyaratan  TA  antara  lain:  KRS  ,  Transkip  Nilai  ,  dan
                                     Persetujuan Dosen Pembimbing, berbentuk JPG. Langkahnya dengan
                                     clik tombol choose kemudian pilih file, setelah itu klik upload file, jika
                                     sudah berhasil upload maka nanti akan muncul tombol “lihat file”.


















                                     Kemudian klik ajukan , setelah itu menunggu proses diverifikasi oleh
                                     koordinator, jika sudah di verifikasi maka akan berubah menjadi
                                     terverifikasi.



























                                                                                                         7
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12