Page 47 - E-Modul_3,4,Penutup
P. 47
A. karena pada reaksi pembakaran terjadi perubahan bau yang
menandai terbentuknya zat yang baru. Jika baunya sama
maka kandungan zatnya sama
B. warna bara api pada pembakaran tersebut menunjukkan
jenis zatnya
C. reaksi pembakaran dapat dilakukan dengan mudah tanpa uji
zat kimia
D. praktikum uji nyala memerlukan waktu yang cukup singkat
3. Perhatikan gambar berikut!
Amilum pada kentang dan selulosa pada kayu sama-sama
memiliki unsur C, H dan O. Tetapi keduanya memiliki sifat yang
berbeda ( kentang lunak dan kayu keras). Perbedaan sifat tersebut
terjadi karena….
A. Keduanya memiliki jenis molekul yang berbeda,
perbandingan jumlah C,H dan O juga berbeda.
B. Pada amilum, unit-unit glukosa dihubungkan melalui ikatan
α-1,4 glikosida. Pada selulosa, unit-unit glukosa
dihubungkan melalui ikatan β-1,4 glikosida
C. Kayu yang mengandung zat selulosa mengandung karbon
(C) lebih banyak dari pada kentang yang mengandung
amilum.
D. Kayu merupakan bahan bangunan sedangkan kentang bahan
makanan.
85