Page 43 - E-Modul Titrasi Asam Basa berbasis guided discovery Learning
P. 43
E-MODUL TitrasiAsam dan Basa
Berbasis Guided Discovery Learning
7. Sebanyak 50,00 ml larutan 0,116M HF dititrasi dengan larutan 0,120M
NaOH. Nilai pH pada titik ekuivalen adalah....
a. 13,06
b. 7,00
c. 5,53
d. 12,77
e. 7,97
8. Berdasarkan data kadar asam cuka makan 15% (Mr = 60) dan volume asam
cuka dalam kemasan 100 ml. Hitunglah konsentrasi asam cuka makanan
3
tersebut jika massa jenis asam cuka 1,049g/cm ...............
a. 1,92 M
b. 2,62 M
c. 2,52 M
d. 3,90M
e. 1,93 M
9. Sebanyak 10 ml larutan HCl dititrasi dengan larutan Ca(OH)2 0,1M. Pada saat
titik akhir titrasi dibutuhkan 20 ml larutan Ca(OH)2 0,1M. Hitunglah molaritas
larutan HCl tersebut.....
a. 0,4 M
b. 0,2 M
c. 0,43M
d. 0,24M
e. 0,04 M
10. Penentuan konsentrasi suatu asam kuat dapat dilakukan dengan titrasi
menggunakan basa kuat. Misalnya 50 ml larutan HCl 0,1 M dititrasi dengan
larutan NaOH 0,1 menggunakan indikator PP. Titrasi dihentikan ketika
larutan berubah menjadi merah muda secara tiba-tiba
Alasan yang paling tepat terkait dengan terjadinya perubahan warna pada saat
titrasi adalah....
a. Volume HCl sama dengan volume NaOH
b. NaOH bersifat basa kuat sehingga HCl menjadi merah
c. Larutan indikator PP akan memberikan warna merah pada larutan asam
d. Pada saat volume NaOH berlebih pada larutan menjadi merah
Siswa Kelas XI SMA / MA 38