Page 109 - E-modul fisika berbasis SETS
P. 109
E-MODUL FISIKA BERBASIS SETS
MOMENTUM DAN IMPULS
masing-masing balok tersebut adalah membentuk sudut 60° dengan sumbu
= 5 / dan = 10 / . Jika kedua vertikal (lihat gambar). Panjang kawat
2
1
balok saling bertumbukan, momentum ayunan adalah 0,2 . Jika percepatan
2
linear: gravitasi = 9,8 , kecepatan peluru
⁄
1) Sistem adalah 30 / yang ditembakkan adalah...
2) Balok kedua 30 / jika laju balok a. 88 / d. 344 /
pertama menjadi nol b. 162 / e. 426 /
3) Balok kedua 20 / jika kecepatan c. 210 /
balok pertama 5 / ke kiri 10.
4) Balok pertama 30 / jika laju
balok kedua nol.
Pernyataan yang benar adalah...
a. 1, 2 dan 3 d. 4 Sebuah balok yang massanya 990 gram
b. 1 dan 3 e. 1, 2, 3 dan 4 terikat pada pegas, seperti terlihat pada
c. 2 dan 4 gambar. Peluru yang massanya 10 gram
9. mengenai balok tersebut dengan
kecepatan 150 m/s sehingga peluru ada
di dalam balok, dan pegas tertekan
sampai 10 cm. Nilai konstanta pegas k jika
lantai licin adalah ...
a. 2,25 / d. 0,15 /
Sebutir peluru bermassa 10 b. 225 / e. 15 /
ditembakkan ke suatu ayunan balistik c. 22,5 /
bermassa 1,49 . Pada saat ayunan
mencapai tinggi maksimum, kawat
B. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!
1. Sebuah bola billiar menumbuk bola billiar lain yang diam. Bola billiar penumbuk
disimpangkan dengan membuat sudut 37° terhadap arahnya sebelum menumbuk. Bila
tumbukan kedua bola tersebut bersifat elastis, tunjukkan bahwa arah gerak kedua bola
tersebut membentuk sudut 90°!
2. Sebuah gerbong kereta yang kosong massanya 4,5 ton dan melaju perlahan-lahan di atas
rel sambil dimuati tepung gandum. Bila massa total tepung gandum yang dimuat pada
gerbong kereta sebesar 7,5 ton, apakah jenis tumbukan yang terjadi antara gerbong
kereta dan tepung gandum? Bagaimanakah perubahan kecepatan, momentum dan
energi kinetik kereta sebelum dan sesudah dimuati tepung gandum?
3. Sebuah peluru yang massanya melaju dengan kecepatan menerobos sebuah bandul,
massa yang tergantung pada tali yang panjangnya . Bila kecepatan peluru pada saat
1
keluar dari bandul adalah /2, berapakah harga minimum agar bandul setelah
ditumbuk peluru dapat berayun dalam ayunan vertikal satu lingkaran penuh?
Page98
Untuk Kelas X SMA/MA Semester 2