Page 47 - MATEMATIKA KELAS 5
P. 47
MATEMATIKA KELAS 5 SEMESTER 2
PARAF
PAKET: MATERI ORTU NILAI
4
VOLUME BALOK
MATERI POKOK
Volume balok = p x l x t = Luas alas x t
p = Volume balok : ( l x t )
l = Volume balok : ( p x t )
t = Volume balok : ( p x l ) atau t = Volume balok : Luas alas
laus alas = Volume balok : t
PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR!
1. Banyaknya Titik Sudut, Sisi, dan Rusuk pada balok berturut-turut adalah ...
a. 8, 12, 6 b. 6, 8, 12 c. 12, 6, 8 d. 8, 6, 12
2. Perhatikan balok yang tersusun oleh kubus satuan di bawah!
Volume balok di atas adalah .... satuan kubus
a. 42 b. 43 c. 46 d. 52
3. Perhatikan volume gabungan pada gambar di bawah!
Volume bangun diatas adalah ... satuan kubus
a. 38 b. 42 c. 48 d. 58
4. Rumus mencari volume balok adalah ...
a. 2 x (pl +pt+lt) b. P + l + t c. 4 x ( p + l + t ) d. P x l x t
43