Page 32 - e-modul pengukuran dengan RBL
P. 32

E-modul Fisika SMA Kelas X Semester 1  2021


                  dalam sehari. Cara untuk mengukur dan menentukan jumlah kalori yang dibutuhkan
                  tubuh adalah dengan mengggunakan Basal Metabolic Rate (BMR).
                  Basal  Metabolic  Rate  (BMR)  adalah  kebutuhan  minimal  energi  untuk  melakukan
                  proses tubuh vital. Proses tubuh vital meliputi mempertahankan tonus otot, sistem

                  peredaran  darah,  pernapasan,  metabolisme  sel,  dan  mempertahankan  suhu  tubuh.
                  Ada  beberapa  faktor  yang  mempengaruhi  BMR,  antara  lain  jenis  kelamin,  umur,
                  ukuran  tubuh  (berat  badan),  komposisi  tubuh,  tingkat  kesehatan,  suhu  lingkungan,

                  suhu tubuh, aktivitas, sekresi hormon, status gizi, kebiasaan merokok, dan keadaan
                  hamil dan menyusui. Satuan BMR adalah kkal untuk setiap kg berat badan/jam.
                  Rumus  menghitung  BMR  berdasarkan  Harris-Benedict  dengan  revisi  dari  Roza  dan

                  Shizgal adalah sebagai berikut:
                  BMR laki-laki = 88.362 + (13.397 x BB kg) + (4.799 x TB cm) – (5.677 x umur tahun)
                  BMR Wanita = 447.593 + (9.247 x BB kg) + (3.098 x TB cm) – (4.330 x umur tahun)




                  Fase 3.  Tahap Hipotesis (Defining the question)

                  Kemukakan jawaban sementara (hipotesis) Ananda tentang pengukuran jumlah kalori
                  ynag dibutuhkan tubuh manusia!

                                                                                                     Critis











                             .
























                  Mu’tia Faizah Apriani
                                                                                                             22
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37