Page 13 - E-Modul Penyelenggaraan rapat
P. 13
B. Mempersiapkan Penyelenggaraan Rapat
1. Tahap Perencanaan Rapat
Menurut Reboni (2014), perencanaan rapat terdiri
atas 5W+1H. Hal yang berpengaruh dalam
tahapan perencanaan rapat yaitu sebagai berikut.
Why
Merupakan alasan mengapa rapat harus
diadakan (Tujuan Rapat)
What
Hal yang harus dipersiapkan untuk
jalannya rapat. (Persiapan Rapat)
Who
Informasi mengenai siapa saja yang terlibat
dalam rapat yang diadakan (Peserta Rapat)
When
Pertimbangan waktu diadakan rapat yang
paling tepat untuk diadaan rapat (Waktu)
Where
Tempat berlangsunya rapat yang paling
memungkinkan. (Lokasi Rapat)
How
Cara menginformasikan dan memimpin
jalannya rapat (Pengendalian Rapat)